Surfing the Technology

Go Inside From The Surface!

Pendahuluan  
Layer7-Protocol adalah metode pencarian pola terhadap paket data yang melewati jalur ICMP,TCP dan UDP.
    
Maksud dan Tujuan


Dapat memahami konfigurasi dari filter rule

WAKTU PELAKSAAN

5 - 10 MENIT

Alat dan Bahan
  1.         Pc / laptop
  2.         mikrotik
  3.         kabel UTP

Rangkaian Pelaksaan
1. Buka Winbox terlebih dahulu dan pastikan anda terkoneksi dengan internet hanya menggunakan RouterBoard (mikrotik).
2. Masuk pada menu IP kemudian Firewall lalu pilih tab Layer 7 Protocol kemudian Add.
3. Pada kali ini kita akan mencoba untuk memblokir situs www.detik.com, Selanjutnya masukan name = block website(namanya terserah anda, ini cuma contoh...), Ragexp: ^.+(www.detik.com).*$ (ingat penulisan tandanya harus sama persis) kemudian apply, OK. 


4. Jika sudah membuat Layer 7 Protocolnya, selanjutnya masuk menu Filter Rule -> Add. Chain=forward, kemudian isikan Src.address=192.168.18.2. IP dari Src.Address tersebut adalah IP PC yang tidak diperbolehkan untuk mengakses situs yang telah diblokir tadi, untuk percobaan gunakan saja IP PC anda agar anda sendiri dapat membuktikan nanti apakah konfigurasinya berhasil atau gagal.

5. Kemudian masuk ke Tab Advanced, isikan kolom Layer7Protocol dengan www.detik.com tadi. Atau bisa juga dengan mengklik panah di samping kanan.


6. Kemudian masuk ke Tab Action dan isikan kolom Action=drop.

7. Coba sekarang anda tes akses situs www.goal.com dari PC anda tersebut / dari PC yang IP nya dilarang untuk mengakses situs tersebut. Bisa terbuka atau tidak, jika tidak berarti anda berhasil. Dan pastikan juga PC anda tidak terkoneksi menggunkan Wireless anda sendiri, tetapi terkoneksi hanya menggunakan Router.

Sukses sudah, PC yang anda tetapkan tadi tidak akan bisa membuka situs www.detik.com tersebut. 

  
Kesimpulan 
Layer7-Protocol adalah metode pencarian pola terhadap paket data yang melewati jalur ICMP,TCP dan UDP.


No comments:

Post a Comment

Bottom Ad [Post Page]

| Designed by Colorlib